pan: Nomor Urut Calon DPD Tanpa Pengundian Didasarkan Sesuai Abjad

By poetry - 01.08



Penentuan nomor urut bagi calon dewan perwakilan daerah RI dipastikan tidak akan dilakukan dengan system pengundian.Melainkan sesuai dengan abjad masing-masing calon. 

Komisioner KPU DIY, Nur Huri Mustafa bilang, total calon DPD RI mencapai 13 orang. Meski begitu nomor urut tersebut tidak diawali dari nomor 1 dan seterusnya hingga 13. Tapi akan dimulai dari nomor 16 hingga nomor 28. 

Kebijakan ini menyesuaikan jumlah partai politik peserta pemilu 2014. Saat ini terdapat 12 parpol di tingkat nasional dan 3 parpol di daerah khusus Aceh.(4/11/2013)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments