pan: Dinas ESDAM sleman selidiki isu penjualan gas warga huntap sleman
By poetry - 00.17
Terkait informasi bahwa elpiji 3 kilogram yang diperuntukkan bagi warga Huntap ternyata dijual ke tempat lain, Kasi Pengembangan Dinas Energi dan Sumber Daya Air Mineral Kabupaten Sleman Purwoko Suriatmanto bilang, penyelidikan akan dilakukan lebih lanjut. Jika nantinya oknum yang menjual elpiji 3 kilogram ke luar Huntap adalah pangkalan resmi maka akan dilaporkan ke agen sebagai pihak yang berwenang memberikan sanksi, sedangkan jika pelaku adalah penyalur tidak resmi, pihaknya mengaku tidak dapat langsung menindak.
0 Comments