pan: Persiapan Pemilu, Kodam Iv Diponegoro Cek Kendaraan Kodim

By poetry - 19.08

Seluruh kendaraan dinas Kodim 0730 Gunungkidul diperiksa menjelang pelaksanaan pemilu kemarin. Pemeriksaan ini dilakukan oleh Denpal Dam IV/Diponegoro dan Den Pal 02 Yogyakarta pimpinan Kapten CPL Suharta. Petugas mengecek sejumlah kendaraan baik roda dua maupun roda empat. Dandim 0730 Gunungkidul Letkol Arh Herman Toni di damping Pasi Intel Kapten Inf Slamet bilang, pemeriksaan juga meliputi kelengkapan SIM TNI, STNK, Helm TNI, serta kondisi kendaraan agar siap dalam melaksanakan tugas. (12/3/2014)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments