pan: Incumbent Masih Mewarnai Perolehan Suara Pemilu Legislatif

By poetry - 20.00

Proporsi dari 55 kursi itu, sebanyak 24 kursi di antaranya diisi oleh incumbent, sehingga terdapat 31 kursi yang bakal diduduki wajah baru. Namun dari jumlah itu terdapat 13 caleg yang 'naik pangkat' dari DPRD Kabupaten/Kota. Sedang dari 7 Dapil yang ada, kursi untuk Dapil DIY 3 atau Bantul Timur yang paling mahal. Bilangan Pembagi Pemilih di Dapil tersebut paling tinggi, yakni 45.064 suara. Ketua KPU DIY, Hamdan Kurniawan bilang, seluruh hasil rekapitulasi itu belum menetapkan caleg terpilih. Pihaknya hanya melakukan ranking suara caleg sebagai acuan penetapan yang akan dilakukan mulai 9 Mei 2014 mendatang. (25/4/2014)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments