pan: Untuk Peningkatan Keamanan, Obyek Wisata Kalisuci, Gunungkidul Dipasang CCTV
By poetry - 23.30
Guna
meningkatkan keamanan, Kelompok Sadar Wisata Kalisuci, Semanu, bersama Pemuda
Pecinta Alam Gunungkidul dan Fakultas Geografi UGM memasang CCTV di lokasi
tersebut. Anggota PPA Gunungkidul Edi Dwi Atmaja bilang pemasangan CCTV dipintu
masuk gua dan ditengah jalur wisata akan mempermudahan pemantauan terhadap
wisatawan disamping mempermudah mengatur tim yang akan masuk gua agar tidak
terlalu padat. Selain itu dengan
melakukan penyusuran gua dapat diketahui emergency exit dan save point
ketika terjadi banjir. (15/7/2014)
0 Comments