pan: Minyak Jelantah Alternatif Bahan Bakar Bus

By poetry - 02.12

Pedagang Kaki Lima di Malioboro mengumpulkan jelantah minyak sisa hasil menggoreng untuk bahan bakar biodiesel. Jelantah yang disaring dihargai Rp1.500 per liter atau dinilai dengan standar kualitasnya. Nantinya, sekitar pertengahan September 2014, penggunaan olahan jelantah sebanyak 10 %, dicampur dengan solar 90 %, diuji coba pada satu bus trayek Jogja tujuan Kaliurang. Dalam persentase 10 %- 50 %, campuran jelantah dan solar, terbukti aman bagi mesin. (25/8/2014)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments