pan: Pemerintah Jepang Ingin Belajar Kegunungapian di DIY

By poetry - 01.22

Pemerintah Prefektur Yamanashi Jepang tertarik saling bertukar ilmu dan kerjasama dengan Pemerintah Daerah DIY terkait kegunungapian dan kain tenun. Sebab kedua propinsi tersebut memiliki banyak kesamaan karakteristik alam hingga potensi industri dan kerajinannya. Gunung Fuji  tahun lalu baru saja ditetapkan sebagai Situs Warisan Dunia oleh UNESCO. Nantinya selain kerjasama tentang kegunungapian, termasuk pencegahan dan penanganan bencana, diwujudkan juga kerjasama pengelolaan cagar budaya, dunia pendidikan dan industri seperti kolaborasi kain tenun  Yamanashi dengan kain tenun Yogyakarta. Gubernur DIY, Sultan Hamengku Buwono X menyampaikan DIY juga ingin belajar bagaimana meningkatkan produk pertanian sehingga menjadi produk unggulan serta kerajinan tekstis  dari ulat sutera. (15/8/2014)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments