pan: Guna Menarik Wisatawan ke Jogjakarta, Java Summer Camp di Gelar
By poetry - 22.52
Java Summer Camp kembali digelar
pada 12-14 September 2014 di bumi perkemahan Desa Wisata Pentingsari,
Umbulharjo, Cangkringan. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten
Sleman, Ayu Laksmidewi, bilang, JSC ke enam bertema Unity in Diversity ini
bertujuan untuk meningkatkan intensitas interaksi dan komunikasi budaya antar
daerah maupun budaya asing di antara para peserta. Diharapkan para peserta nantinya
tertarik mempelajari budaya jawa. Selain terbuka bagi umum, WNI maupun WNA.
calon peserta harus berusia 18-25 tahun, (27/8/2014)
0 Comments