pan: Warga Merapi Menerapkan Ilmu Titen untuk Memprediksi Meletusnya Gunung Merapi
By poetry - 00.31
Ilmu titen atau belajar akan
tanda-tanda alam seperti perubahan suhu udara yang lebih panas, banyak hewan
liar turun gunung, muncul getaran dan
asap yang berbeda dari biasanya. Kepala Seksi Gunung Merapi, Balai Penyelidikan
dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi atau BPPTKG Yogyakarta Agus Budi
Santoso bilang, ilmu titen dan ilmu pengetahuan harus bersinergi, Apalagi pasca letusan 2010, aktivitas Merapi
banyak perubahan. Perubahan tersebut telah menggugurkan sebagian besar ilmu
titen yang selama ini digunakan masyarakat untuk memprediksi aktivitas Merapi.
Guna meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap ancaman Merapi, sosialisasi
mitigasi bencana terus dilakukan.
0 Comments