pan: Toilet Portable Disediakan Dibeberapa Titik di Malioboro

By poetry - 22.35

Kepala Dinas Kimpraswil Jogja Totok Suroto bilang, toilet portable disediakan bagi pengunjung Malioboro agar tidak kencing sembarangan. Toilet portable antara lain terletak di dekat gedung DPRD DIY, kompleks Kepatihan, Titik Nol Kilometer dan Pasar Sore. Toilet portable ini tidak berfungsi 24 jam hanya dari jam 7 pagi hingga 11 malam. Kedepan rencananya UPT Malioboro akan  menambah lagi toilet portable yang nantinya akan diletakkan di Malioboro, Titik Nol dan Taman Khusus Parkir Senopati. Toilet portable berkualitas standar luar negeri ini diklaim lebih bersih dan nyaman. Sedangkan untuk tariff tetap sama Rp1.000 untuk buang air kecil.

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments