pan: DIY Sosialisasikan Budaya Pilah Sampah untuk Tingkatkan Pengelolaan Sampah Mandiri
By poetry - 22.03
Badan Lingkungan Hidup DIY
mensosialisasikan budaya pilah sampah kepada masyarakat. Dengan kebiasaan
tersebut budaya pengelolaan sampah mandiri dari tingkat terbawah yaitu keluarga
akan terbangun. Kabid Pengembangan Kapasitas BLH DIY Gunawan Wibisono bilang,
selain mengurangi volume sampah, sampah yang dipilah diubah menjadi produk atau
komoditas bernilai ekonomis seperti kompos, pupuk cair atau aneka kerajinan.
Dengan kegiatan ini diharapkan sampah terakhir yang dibuang ke TPA adalah
sampah yang benar-benar sudah tidak dapat diolah atau ditangani . (21/1/2015)
0 Comments