pan: Penutupan Loket Tiket Bandara Adisucipto Diundur 1 April

By poetry - 00.51


Penghapusan loket tiket di Bandara Adisucipto Yogyakarta, baru akan diberlakukan 1 April mendatang. Area yang saat ini ada sudah dialihfungsikan menjadi Customer Service Centre maskapai. Di CSC tersebut, calon penumpang mendapatkan informasi terkait pembatalan, penjadwalan ulang atau perubahan rute terbang.General Manager PT Angkasa Pura I Persero Bandara Adisucipto Andi G Wirson bilang, keputusan pengunduran penghapusan loket tiket menjadi 1 April untuk memberikan kesempatan kepada seluruh maskapai melakukan persiapan. (3/3/2015)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments