pan: 5 Bus Angkutan Ringroad Daerah Istimewa Yogyakarta Segera Beroperasi Bulan Depan

By poetry - 18.17


Bus bantuan yang dikelola PT DAMRI ini sedang menunggu proses penggantian warna plat nomor. Kepala Dinas Perhubungan DIY Sigit Haryanta bilang, upaya pengadaan angkutan ringroad ini dipicu oleh munculnya berbagai tempat kegiatan baru baik di dalam maupun di luar area ringroad yang membutuhkan dukungan sistem transportasi umum. Selain dibangun halte portabel yang ditempatkan tidak jauh dari halte-halte Trans Jogja di sekitar Ringroad, angkutan ini sekaligus menjadi angkutan penghubung dan feeder untuk jaringan trayek Trans Jogja. (27/5/2016)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments