pan: Bupati Kulonprogo Mendorong Masyarakatnya Untuk Bersekolah Tinggi

By poetry - 19.16


Bupati Kulonprogo Hasto Wardoyo bilang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Kulonprogo 2016 sekitar Rp1,4 triliun. Hampir Rp700 juta untuk sektor pendidikan. Anggaran ratusan juta itu paling banyak dialokasikan untuk kebutuhan gaji tenaga pendidik dan kependidikan. Prioritas selanjutnya adalah pembangunan infrastruktur dan berbagai fasilitas pendukung pendidikan. Sedangkan lainnya digunakan untuk memberikan operasional bagi peserta didik maupun bantuan beasiswa. Oleh karena itu masyarakat hendaknya mau melanjutkan ke jenjang lebih tinggi karena banyak fasilitas beasiswa dari pemerintah maupun swasta yang bisa diakses. (4/5/2016)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments