pan: GP Anshor DIY Dukung Paus Fransiskus Berkunjung Ke Gunung Kidul
By poetry - 19.14
Wakil Ketua GP Anshor DIY,
Amminuddin Aziz, secara tegas mendukung usulan jika Asian Youth Day 2017 yang
akan dihadiri oleh Paus Fransiskus diadakan di Gunungkidul. Azis bilang,
kedatangan Paus selain membawa kebaikan dan perubahan lantaran turut
memperjuangkan kemerdekaan Palestina, selain itu juga menjadi berkah dan
keuntungan berlipat bagi Gunungkidul. Usulan Gunungkidul sebagai tempat
penyelenggaraan AYD dicetuskan Ketua Pemuda Katolik Komisariat Cabang Gunungkidul
Endro Guntoro. (15/3/2016)
0 Comments