pan: Sekolah di Bantul Dihimbau Tidak Manipulasi Nilai Ujian Sekolah

By poetry - 19.04


Sebanyak 9.462 pelajar kelas XII SMA, MA dan SMK di Bantul melaksanakan Ujian Sekolah. Hasil US menjadi salah satu penentu kelulusan siswa. Istadi Kepala Seksi Pendataan dan Informasi Dinas Pendidikan Menengah dan Non Formal  Bantul bilang, ujian sekolah berlangsung hingga  15 Maret di 80 lebih sekolah tingkat atas di Bantul. Diharapkan sekolah lebih menekankan bersikap jujur atau tidak memanipulasi nilai US demi mengejar target angka yang tinggi. (10/3/2016)

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments